Francesco Bagnaia Banjir Rekor Istimewa Usai Juarai Dunia MotoGP 2022

- 7 November 2022 | 23:43
Francesco Bagnaia

Premis.id – Pembalap Ducati Lenovo Team Francesco Bagnaia banjir rekor setelah juarai dunia MotoGP 2022.

Bagnaia juga berhasil meneruskan kegagalan pembalap Spanyol menguasai podium juara dunia MotoGP.

Tahun lalu, pembalap Yamaha Fabio Quartararo sukses menghentikan dominasi rider Spanyol yang menjadi juara dunia kelas utama selama sembilan musim beruntun.

Performa hebat Bagnaia pada musim ini pun berhasil mengembalikan wajah Ducati sebagai pabrikan papan atas.

Baca Juga : Muhammad Albagir Bakal Absen Jaga Gawang Timnas Indonesia di Piala Futsal Asia 2022

Ducati akhirnya bisa mengirimkan pembalapnya di podium juara dunia MotoGP.

Sebelum Bagnaia melakukannya pada tahun ini, pembalap terakhir Ducati yang menjadi juara dunia kelas utama ialah Casey Stoner pada 2007.

Itu artinya Ducati harus menunggu hingga 15 tahun untuk melahirkan uara dunia MotoGP.

“Menjadi juara dunia terdengar sangat menyenangkan. Ini adalah balapan tersulit dalam hidup saya,” kata Bagnaia sebagaimana dikutip laman resmi MotoGP.

Halaman:

Topik

Follow Kami:

Terkini

aplikasi rekaman terbaik gratis

               Rekomendasi Aplikasi Rekaman Terbaik Untuk PC atau Ponsel

28 Juni 2023 | 11:59
aplikasi editing terbaik android

               10 Aplikasi Editing Terbaik dan Gratis Download

21 Maret 2023 | 21:46
Praktik Baik Merdeka Belajar di Daerah Pedalaman

               Praktik Baik Merdeka Belajar di Daerah Pedalaman

15 Maret 2023 | 20:16